Pendataan Lembaga Binaan Pengawas Madrasah Tahun Pelajaran 2014/2015
Kepada Yth.
Pengawas Madrasah
Se Kabupaten Nganjuk
Sehubungan dengan telah selesainya proses Verval NUPTK bagi Guru dan Kepala RA/Madrasah, maka dimohon Pengawas Madrasah untuk segera melakukan Proses Verval NUPTK dan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah dengan cara Login ke http://padamu.siap.web.id Login PTK dan selanjutnya mengikuti proses sesuai dengan petunjuk dibawah, tetapi untuk bisa melakukan proses tersebut pengawas harus mengisi terlebih dahulu Format Pendataan Lembaga Binaan Pengawas guna mapping lembaga binaan pada aplikasi Padamu Paling lambat tanggal 31 Desember 2014.
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terimakasih.